Agustus 2020

Month

          Menurut Sandra Dewi, SE.,MM. Ketua Program Studi (Prodi) Perbankan Syariah (PS). Wisudawan /wati Terbaik Prodi PS pada wisuda XIII ini, memang sudah selayaknya Lusi Nawang Sari  karena Ketua Prodi yang calon Doktor  ini sangat mengetahui kepribadian mahasiswanya yang satu ini, anaknya rajin, tidak pernah tidak hadir dalam perkuliahan, begitu juga dalam mengumpulkan tugas selalu...
Read More
          Reski Rahmayani, SE., lahir di Bukittinggi Provinsi Sumatera Barat pada tanggal 19 Maret 1998, merupakan anak ke-3 dari 3 bersaudara, pasangan Ardis St.Pangeran dan Sepmawati. Menempuh pendidikan taman kanak-kanak di TK al-Irsyad Bulaan Kamba Kubang Putih tahun 2004, setelah tamat dari sana Reski melanjutkan menempuh Pendidikan Madrasah Diniyah Awaliyah di MDA Diniyah Kapalo Koto...
Read More
          Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) disamping memberikan penghargaan terhadap pencapaian nilai atau Indek Prestasi akademik (IPK) tertinggi juga memberikan piagam penghargaan terhadap alumninya yang memperoleh penilaian tertinggi  terhadap penulisan Tugas Akhir untuk program D 3, Skripsi, untuk Program Sarjana  maupun Tesis untuk Program Magister.          Menurut Dr. Hesi Eka Putri SE.,M.Si selaku Wakil...
Read More
          Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) memberi apresiasi terhadap mahasiswanya yang memperoleh Indeks Prestasi Akademik tertinggi di masing-masing Prodinya. Menurt Dr. Iiz Izmuddin, MA. Pemberian apresiasi ini merupakan kepedulian pimpinan fakultas terhadap capaian yang diperoleh  mahasiswa yang bersungguh-sungguh dalam perkuliahannya. Walaupun apresiasinya hanya dalam bentuk Piagam Penghargaan tetapi ini harta immaterial yang tak...
Read More
          Untuk membuka wawasan para alumni yang segera memasuki dunia pekerjaan, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) melaksanakan kegiatan webinar untuk 455 alumni yang baru di wisuda pada hari Kamis tanggal 27 Agustus kemarin. Menurut Dekan FEBI, Dr. Iiz Izmuddin MA. disamping membuka wawasan juga memberikan kepercayaan diri kepada peserta bahwa alumni FEBI IAIN Bukittinggi...
Read More
          Menyandang status sebagai mahasiswa yang mendapatkan peringkat Tugas Akhir terbaik pada Wisuda XIII IAIN Bukittinggi, merupakan suatu kehormatan dan kebahagiaan tiada tara bagi seorang Nini Santika Murni, nikmat Allah  SWT yang tak terhingga pada perjuangan dari awal menduduki bangku perkuliahan hingga mendapatkan gelar Ahli Madya (A.Md). Dukungan dan do’a dari orangtua, keluarga dan juga...
Read More
          Menyandang lulusan terbaik pada Wisuda XIII IAIN Bukittinggi, merupakan suatu kehormatan dan kebahagiaan bagi seorang Mustya Rahmi, nikmat Allah  SWT yang tak terbatas pada perjuangan dari awal menduduki bangku perkuliahan hingga mendapatkan gelar Ahli Madya (A.Md). Kesungguhan, merupakan kiat-kiat yang terus dipertahanakan, dan berproses dalam melawan arus bukan mengikuti arus menjadi acuan untuk memberikan...
Read More
          Menjadi lulusan terbaik Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam pada Wisuda XIII IAIN Bukittinggi sangat membahagiakan dirinya,  ini merupakan buah dari keseriusannya mengikuti perkuliahan selama ini, prestasi ini akan dipersembahkan oleh Muhammad Firdaus  kepada kedua orang tuanya Herman dan Maizar yang hanya tamatan Sekolah Dasar. Firdaus yang dilahirkan di Bogor pada tanggal 18 September 1997,...
Read More
1 2 3

Kategori